Musium Komputer
Bagi saya, hal-hal yang terkait dengan komputer merupakan hal yang menarik. Dari kecil saya sudah tertarik dengan elektronika. Termasuk merusak kalkulator, pada jaman kalkulator masih langka. Kalkulator itu saya buka hanya untuk melihat bagaimana sih "otak" dari kalkulator tersebut. Ha ha ha.
Untuk mengajak anak-anak mulai mengerti dan mencitai teknologi saya mencoba membuat situs web, yang saya namai ensiklomedia di ensiklomedia.insan.co.id. Kata ensiklomedia ini merupakan plesetan dari kata ensiklopedi dan media. Entah pas atau tidak. Yang juga meneraik dari situs ensiklomedia tersebut, lebih banyak akses dari Malaysia dibandingkan dari Indonesia!
Kembali ke topik membuat situs web tentang komputer tersebut, situs saya tersebut masih jauh dibandingkan situs seperti Computer Museum of America. Maklum dikerjakan pada waktu senggang, yang mana sudah sangat jarang saya temui.
Suatu saat mungkin bisa lebih baik...
Bagi saya, hal-hal yang terkait dengan komputer merupakan hal yang menarik. Dari kecil saya sudah tertarik dengan elektronika. Termasuk merusak kalkulator, pada jaman kalkulator masih langka. Kalkulator itu saya buka hanya untuk melihat bagaimana sih "otak" dari kalkulator tersebut. Ha ha ha.
Untuk mengajak anak-anak mulai mengerti dan mencitai teknologi saya mencoba membuat situs web, yang saya namai ensiklomedia di ensiklomedia.insan.co.id. Kata ensiklomedia ini merupakan plesetan dari kata ensiklopedi dan media. Entah pas atau tidak. Yang juga meneraik dari situs ensiklomedia tersebut, lebih banyak akses dari Malaysia dibandingkan dari Indonesia!
Kembali ke topik membuat situs web tentang komputer tersebut, situs saya tersebut masih jauh dibandingkan situs seperti Computer Museum of America. Maklum dikerjakan pada waktu senggang, yang mana sudah sangat jarang saya temui.
Suatu saat mungkin bisa lebih baik...
Comments